Perkembangan komputer sekarang ini semakin pesat dan jenis jenis nya sangat beragam mulai dari yang berspresifikasi rendah hingga tinggi.Semakin tinggi spesifikasi maka semakin bagus pula kinerjanya.Komputer yang ber spesifikasi bagus tentu harganyalebih mahal.Berikut ini cara memilih komputer berdasarkan kebutuhan:
1.Untuk keperluan kantor
Pekerjaan kantor biasanya mengandalkan aplikasi aplikasi seperti Microsoft office(MS word,MS Powerpoint,MS Excel dan lain sebagainnya).Pilihlah komputer yang bisa menjalankan aplikasi tersebut dengan baik.Semakin bagus spesifikasinya semakin cepat kinerjanya.
2.Untuk keperluan sekolah
Sama halnya seperti komputer yang sering digunakan di kantor,Jika anda hanya digunakan untuk pengetikan dan sebagainya pilihlah komputer yang bisa menjalankan apliksai tersebut dengan baik.Tentu banyak juga komputer berspesifikasi sedang dengan harga terjangkau di pasaran yang cocok digunakan untuk tugas tugas sekolah/kuliah.
3.Untuk Hiburan
Hiburan tentu tak harus di luar rumah,tapi bisa di dalam rumah seperti bermain game,internetan,menonton film dan sebagainya.Jika anda ingin memilih komputer untuk aktivitas hiburan pilihlah komputer yang berspesifikasi tinggi.Pada dasarnya memainkan game / aplikasi aplikasi berat tentu kualitas komputer harus bagus dan spesifikasinya bagus pula walau harganya lumayan mahal tapi untuk hal ini tentu tak masalah bagi orang orang tertentu yang ingin bermain komputer tanpa kendala.
4.Untuk Berbisnis
Berbisnis kini sudah dapat dilakukan dengan cara melalui bisnis online.Apa keuntungannya?yaaa,tentu akan lebih mudah dalam menggaet pembeli,dan tentu membutuhkan teknologi komputer dan internet.Pilihlah komputer yang bisa menjalankan aplikasi aplikasi untuk keperluan bisnis.Tentu banyak sekali spesifikasi komputer yang harganya terjangkau untuk keperluan bisnis.
-SEMOGA BERMANFAAT-
Komentar
Posting Komentar